Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word

Ahmaddzaki.id – Microsoft word sebagai salah satu program office yang paling umum dan sering digunakan, terutama dalam hal membuat dokumen atau sejenisnya. Seringkali dalam proses belajar dan pembuata dokumen kita mengalami kendala, terutama apabila kita awam dan baru pertama kali menggunakan microsoft word. 
Salah satu adalah tutorial tentang membuat kolom, jadi membagi satu paragraf menjadi beberapa kolom seperti satu, dua, tiga atau empat. Yaa, semacam kolom yang terdapat pada koran atau majalah. 
Pembuatan kolom ini selain memperindah tampilan juga akan menvariasikan dokumen agar tidak biasa-biasa aja. Bila untuk membuat paper atau karangan tentu saja akan menambah nilai positif bagi hasil karyamu.
Sebenarnya proses membuat kolom ini sangat-sangat mudah, kalau kamu berani saja sebenarnya tidak perlu cari tutorial di Internet. Tapi ngga masalah lah, itu artinya menguntungkan saya sebagai orang yang menyediakan konten-konten tutorial microsoft word seperti ini.
Oke langsung saja, berikut adalah tutorialnya. Semoga beruntung guys :v

Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word

1. Buka microsoft wordnya
2. Ketika teks yang ingin dibuat menjadi dua atau tiga kolom
3. Block tulisan yang akan dibagi menjadi beberapa kolom

Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word
Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word

4. Kemudian klik menu pada “page layout”, kemudian cari tulisan “columns”. Tinggal pilih deh mau dibuat satu kolom, dua kolom atau tiga kolom.

Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word
Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word

5. Jika langkah-langkahnya benar, maka hasilnya akan seperti pada gambar dibawah ini. Ini adalah contoh pembagian kolom menjadi dua.

Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word
Cara Membuat Teks Menjadi Dua atau Tiga Kolom di Micorosft Word
Gimana sudah bisa kan membuat teks menjadi beberapa kolom di microsoft word? Semoga bermanfaat yaa, terimakasih. Lihat tutorial microsoft word dalam bentuk video berikut ini :